“Kalau motifnya itu belum apa-apa sudah disampaikan, maka kemudian upaya untuk mengembangkan kasus ini bisa terhambat," kata Arsul.
Arsul mengatakan, Polri tentu butuh waktu untuk mencari tahu motif sebenarnya kasus penembakan itu.
Baca Juga:
Terbukti Bunuh Yosua dan Divonis Mati, Begini Ekspresi Ferdy Sambo
Dan biasanya, kata dia, motif akan disampaikan ketika proses penyidikan sudah berakhir.
Oleh karena itu, dia menilai publik harus bersabar menunggu proses penanganan kasus ini. “Kita serahkanlah, kita percayakan kepada penyidik,” katanya. [Tio]